Petinju Nasional VS Pelari Nasional

Suatu ketika seorang petinju kehilangan aketnya di bangku dengan tulisan sebagai berikut :
''Jangan coba2 mengambil jaket ini,karena pemiliknya adalah Petinju Nasional.''
Berapa hari kemudian jaketnya yang hilang diketemukan sang pemilik berada di kursi pengunjung sebuah stadion, tetapi dengan tulisan :

''Jangan coba2 mengejar, karena pencurinya adalah Pelari Nasional.''

0 comments:

Posting Komentar

Dethread

Updates Via E-Mail

 
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...